Tentu kalian masih ingat tingkah lucu para Minion dalam film Despicable Me.
Bagi pengguna Windows 8 / 8.1 kini bisa menikmati game gratis Minion Rush
Meski gratis tapi tetap asyik berulang kali memainkan game ini.
Dengan gameplay sederhana kita hanya mengumpulkan pisang serta menhindari rintangan.
Momen lucu justru saat melihat ekspresi minion yang gagal karena menabrak penghalang.
Penasaran? yuk langsung download game Minion Rush For Windows 8 / 8.1
Semoga Bermanfaat !!!
Wassalamu'alaikum Wr.Wb...