Dragon Ball Legends Segera Rilis Di Android , Ada Karakter Baru !




Dragon Ball memang menjadi sebuah legenda hidup di tengah persaingan anime yang juga tak kalah keren
Menemani masa kecil kita dimana karakter Son Goku menjadi idola superhero bagi para anak kecil memang tak berlebihan , ditambah lagi banyaknya game bertema Dragon Ball menjadikannya sebagai salah satu daya tarik tersendiri dengan banyaknya karakter yang sangat ikonik

Bandai Namco yang memegang lisensi untuk game Dragon Ball tampaknya tak mau menyia-nyiakan popularitas Dragon Ball begitu saja 

Maka hadirkanlah game baru bernama Dragon Ball Legends untuk mobile Android dan iOS yang sepertinya akan memanjakan para gamers seluruh dunia dengan real time battle 1 vs 1 yang saat ini mau tidak mau game game mobile harus bisa main online bareng :)

Untuk saat ini Dragon Ball Legends masih dalam tahap pre-register di Playstore


Hal yang membuat heboh dari rencana rilis Dragon Ball Legends adalah hadirnya karakter baru yang bernama Yamoshi yang diduga kuat berhubungan dengan Dragon Ball Super Movie yang akan rilis Akhir 2018

Yamoshi sendiri meski masih sekedar rumor meupakan super saiyan god pertama yang dulu pernah muncul di saat Dragon Ball Super dalam salah satu episode dimana Beerus yang sedang penasaran dengan Super Siayan God


Karakter Yamoshi sendiri merupakan katrakter ciptaan dari KAira Toriyama yang merupakan pembuat Dragon Ball itu sendiri

Meski masih berstatus pre-register , tak ada salahnya kalian juga melakukan pre-register untuk Dragon Ball Legends sehingga saat game ini resmi rilis kalian akan mendapatakan pemberitahuan untuk segera menginstallnya

Berikut merupakan link Plyatore Dragon Ball Legends di Playstore



Bagikan Artikel Ini , Subscribe Channel Youtube Juga Yah ...
Artikel Berkaitan Yang Menarik
Artikel Yang Berkaitan
Tampilan Terbaik Gunakan Google Chrome
Theme Edited By [ EDALOGI ]
Support DIGIGIT TEKNO (Youtube)
Thanks Google | Powered by Blogger