Cara Buat Sticker Whatsapp Sendiri




Aplikasi chat memang saat ini sudah semakin berkembang begitu cepat , banyak sekali fitur yang ditawarkan mulai dari video calll , share lokasi , voice call , berkirim gambar , video , suara semua bisa dilakukan dengannya

Salah satu aplikasi chat super populer adalah Whatsapp , menyediakan layanan gratis dengan fitur lengkap menjadi daya tarik whatsapp atau biasa disebut WA

Di versi terbarunya Whatsapp kini mendukung berkirim sticker alias gambar lucu yang biasa dipakai menunjukan expresi yang kita alami
Kerenya lagi kita bisa dengan mudah membuat sticker tersebut hanya bermodalkan gambar-gambar dengan format PNG yang pastinya sangat mudah ditemukan di Google atau bahkan buat kalian yang kreatif bisa membuatnya sendiri dengan software Photoshop dan sejenisnya

Cara Membuat Sticker WA Sendiri
Kalian hanya tinggal install aplikasi Personal Stickers For Whatsapp yang link downloadnya ada dibawah artikel ini , pastikan kalian sudah memiliki koleksi gambar berformat PNG setidaknya 4 buah

Kemudian klik menu pada bagian kanan atas , pilih Create Sticker Pack
Nantinya kalian akan diarahkan untuk memilih gambar yang akan dijadikan sticker whatsapp sehingga hasilnya akan seperti berikut ini




Setelah itu kalian tinggal klik Add
Nantinya menu sticker buatan kalian akan muncul ketika kalian sedang chat dengan orang-orang dengan menekan simbol emoticon yang ada di sebelah kiri - bawah

Silahkan kalian coba sendiri yah ... Selamat berkreasi :)




Bagikan Artikel Ini , Subscribe Channel Youtube Juga Yah ...
Artikel Berkaitan Yang Menarik
Artikel Yang Berkaitan
Tampilan Terbaik Gunakan Google Chrome
Theme Edited By [ EDALOGI ]
Support DIGIGIT TEKNO (Youtube)
Thanks Google | Powered by Blogger